PBNU Sambut Baik Pemberian Izin Tambang untuk Ormas Keagamaan
Ketua Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Yahya Cholil Staquf menyambut baik pemberian izin tambang untuk ormas keagamaan dari pemerintah. Menurutnya, kebijakan ini merupakan langkah berani Presiden Joko Widodo untuk memperluas pemanfaatan sumber daya alam bagi kemaslahatan rakyat. Karena itu, lanjutnya, PBNU menyampaikan terima kasih kepada Presiden atas langkah perluasan pemberian izin tambang ke ormas. “PBNU…