Daftar Pemain Jerman

Daftar Pemain Jerman di Euro 2024

Euro 2024 akan menjadi turnamen yang sangat dinantikan, terutama bagi tuan rumah Jerman yang siap menampilkan kekuatan penuh di hadapan pendukungnya. Pada turnamen kali ini, Jerman telah mempersiapkan diri sebaik mungkin untuk meraih gelar juaranya keempat. Dengan status sebagai tuan rumah, Jerman memiliki keuntungan bermain di depan pendukungnya sendiri yang tentunya akan memberikan semangat tambahan….

Read More

Menang Atas Filipina, Indonesia Lolos Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Langkah timnas Indonesia semakin dekat dengan Piala Dunia 2026 setelah lolos ke putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Dalam pertandingan yang digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Selasa, Indonesia berhasil mengalahkan timnas Filipina dengan skor 2-0. Dua gol kemenangan Indonesia dicetak oleh Thom Haye pada menit ke-31 dan Rizky Ridho…

Read More

Erick Thohir Desak Digelarnya Liga 4 untuk Tingkatkan Mutu Sepak Bola Nasional

Ketua Umum PSSI Erick Thohir mendesak digelarnya Liga 4 sebagai bentuk terobosan demi kemajuan sepak bola Indonesia. Wacana itu diungkapkan Ketum PSSI Erick Thohir saat membuka Kongres Biasa PSSI 2024 di Hotel Shangri-La, Jakarta Pusat, Senin (10/06/2024). Kongres Biasa PSSI tahun ini diikuti oleh 31 perwakilan asosiasi provinsi (asprov), 15 perwakilan Liga 1, 12 dari…

Read More
Daftar Top Skor Euro

Daftar Top Skor Euro Sepanjang Sejarah

Euro 2024 atau Piala Eropa 2024 akan segera dimulai pada 14 Juni 2024. Laga pembuka akan mempertemukan Jerman menghadapi Skotlandia di Stadion Football Arena, Munchen. Euro merupakan salah satu turnamen sepak bola paling prestisius di dunia, yang diselenggarakan oleh UEFA setiap empat tahun sekali. Turnamen ini bukan hanya ajang untuk menentukan tim nasional terbaik di…

Read More
Jadwal Euro 2024

Jadwal Euro 2024, dari Penyisihan hingga Final

Jadwal pertandingan Euro 2024 akan segera dimulai pada pekan depan. Jutaan pasang mata akan segera menjadi saksi penampilan terbaik para pemain sepak bola dari benua biru. Pada edisi ke-17 ini, UEFA telah menunjuk Jerman sebagai tuan rumah. 10 stadion telah disiapkan untuk menampung jutaan penggemar dari berbagai negara. Sebelumnya, drawing Euro 2024 sendiri sudah digelar…

Read More

Timnas Indonesia Kalah 0-2 dari Irak di GBK

Tim nasional Indonesia harus mengakui keunggulan Irak dengan skor 2-0 dalam pertandingan kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia yang berlangsung di Stadion Gelora Bung Karno pada Kamis (06/06/2024). Dua gol kemenangan Irak dicetak oleh Aymen Hussein pada menit ke-54 dan Ali Jassim pada menit ke-87. Babak pertama berjalan dengan intensitas tinggi, di mana Indonesia tampil…

Read More
Piala Eropa

Daftar Juara Piala Eropa dari Masa ke Masa

Piala Eropa atau Euro yang pertama kali diselenggarakan pada tahun 1960 telah menjadi ajang bergengsi yang selalu dinanti-nantikan para pecinta sepak bola. Turnamen empat tahunan ini tidak hanya menampilkan permainan sepak bola terbaik di benua biru, tetapi juga cerita-cerita heroik dan momen-momen dramatis yang tak terlupakan Pada tahun 2024, seluruh mata akan tertuju ke Jerman…

Read More

Daftar Juara Liga Champions dari Masa ke Masa

Real Madrid berhasil mencatatkan sejarah baru di ajang Liga Champions dengan menaklukkan Borussia Dortmund 2-0 pada Sabtu (01/06/2024) di Wembley, London. Kemenangan ini memastikan gelar ke-15 bagi Real Madrid, mempertegas dominasi mereka di kompetisi sepak bola paling bergengsi di Eropa. Berikut ini adalah daftar lengkap para juara Liga Champions dari masa ke masa: 1956: Real…

Read More